IPAL INDIVIDU – SEPTIK TANK

IPAL SANFAB Individu Septitank

Pengolahan air limbah ini didesain untuk mengolah segala air limbah domestik dan meningkatkan kualitas sebelum dibuang ke saluran pembuangan alam berdasarkan peraturan lingkungan mengenai effluent air limbah. System pengolahan ini bekerja dalam kondisi anaerobic menggunakan bakteri anaerobic untuk mengolah polutan organaik tanpa membutuhkan energi dan oksigen. Jenis limbah yang perlu diolah : Adapun air limbah yang masuk ke IPAL Individu, minimal adalah air limbah dari WC dan kamar mandi. Outlet …

Read more

IPAL KOMUNAL FIBER

SANFAB Solusi modular pra fabrikasi baru untuk pengolahan air limbah terdesentralisasi. SANFAB melayani air limbah domestik dari rumah perorangan, masyarakat, blok rumah susun,  institusi umum, serta air limbah organik berpolusi tinggi dari banyak industri agro, inovasi untuk sanitasi darurat. Pemasangan yang cepat dan juga mobilitas infrastrukturnya membuat SANFAB merupakan sebuah aset selama masa darurat, yang memberikan pengumpulan, pengolahan, dan pembuangan air limbah yang terkontaminasi bakteri e-coli (feco-contaminated wastewater).  Meningkatkan efisiensi …

Read more

IPAL KOMUNAL PE (POLYETHYLENE)

SANFAB PE Standar Produksi Produksi SANFAB-PE di Indonesia dilakukan sesuai dengan spesifikasi industri Jerman untuk produk LDPE menurut DIN 16776 dan DIN 16 901-160A. Pengembanngan Sistem Sanfab-PE sistem pengolahan air limbah yang unggul dikembangkan dan dirancang oleh penyedia teknologi Jerman Emano dan Robin yang produk – produknya telah disertifikasi ISO dan TÜV Keunggulan SANFAB-PE PE CELL LARGE (PEC-L) PE CELL SMALL (PEC-S) PE CELL MINI (PEC-M)

IPAL RUMAH SAKIT

IPAL SANFAB Rumah Sakit IPAL Rumah Sakit – Air limbah yang dihasilkan oleh kegiatan rumah sakit atau fasilitas pelayanan kesehatan yang lain merupakan salah satu sumber pencemaran air yang sangat potensial karena mengandung senyawa organik yang cukup tinggi, serta senyawa kimia lain yang berbahaya serta mikroorganisme patogen yang berbahaya bagi kesehatan. Oleh karena itu air limbah tersebut harus dikelola dengan baik agar tidak menimbulkan masalah bagi lingkungan maupun masalah kesehatan …

Read more

IPAL KLINIK & PUSKESMAS

SANFAB KLINIK & PUSKESMAS Sama hal-nya dengan rumah sakit, berdasarkan Keputusan Menteri Kesehatan No. 1204/Menkes/SK/X2004, baik Klinik kesehatan dan Puskesmas diwajibkan memiliki Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL) cair sendiri sebelum dibuang ke lingkungan. Jenis limbah yang dihasilkan diantaranya : Namun bila dibandingkan dengan IPAL rumah sakit, IPAL yang dibangun untuk Klinik dan Puskesmas memiliki karakteristik berbeda dilihat dari beberapa poin, seperti kapasitas limbah yang diolah, ketersediaan lahan, dan juga kemampuan …

Read more

BIOBALL VAS

Bioball VAS adalah media terbuat dari bahan plastic (HD-Blow) yang berfungsi sebagai tempat tumbuh dan berkembangnya mikro-organisme/bakteri yang bekerja secara simultan dalam sistem filtrasi biologi. Karakteristik Bioball VAS   Media biofilter ini dibuat dari bahan yang tahan reaksi\asam-basa dan ringan Luas pemukaan yang besar disertai volume rongga yang besar  juga sehingga bisa melekatkan mikro organisme  dalam jumlah yang besar dengan resiko blocking (kebuntuan) yang sangat kecil. Dengan demikian memunkinkan untuk …

Read more

BAMKOL

Air limbah hasil olahan IPAL sistem anaerob yang berasal dari limbah domestik masih mengandung konsentrasi e coli yang cukup tinggi, demikian pula Amoniak akan muncul apabila pH limbah hasil  lahan lebih dari 7,2 (Amoniak bernilai nol mg/l pada pH <7,2). Adapun standar baku mutu air limbah domestik berdasarkan KepMenLHK no 68 Tahun 2016 untuk Parameter Amoniak (NH3) adalah 10.0 mg/l, sedangkan e coli : 3000 MPN / 100 ml. Untuk …

Read more